Entri Populer

Rabu, 29 Februari 2012

Tips Membuat Kandang Sehat Untuk Budidaya Kelinci

Jika kita hendak mengenal makhluk hidup yang paling pembersih di dunia, maka kelinci adalah wujudnya. Sistem pemeliharaan domestik mesti memperhatikan kebersihan. dan kebersihan mestinya bukan sekedar soal rajin membersihkan, melainkan lebih baik jika kandang itu sendiri sangat efektif membuang kotoran.Hewan herbivora ini jika berak di alam bebas akan akan cepat-cepat meninggalkan kotorannya. Ia

Kamis, 23 Februari 2012

Tips Memelihara Kelinci untuk Pemula

1. Jangan membeli kelinci anakan di bawah umur 2 bulan. Itu akan mengakibatkan kelinci mudah mati karena kekebalan tubuhnya rentan.2. Kelinci di petshop atau pinggir jalan sering dikatakan umur 1 bulan, bahkan ada yang bilang 2 bulan. Kita tidak tahu betul akan hal itu sebab kita tidak menerima kalender kelahiran. Para pedagang sering berbohong dengan mengatakan kelinci umur 1 bulan, padahal

Senin, 20 Februari 2012

Teknik Budidaya Tepat, Kelinci Sehat

Pakan utama kelinci adalah Rumput, Sayuran dan Bijian. Rumput timothy adalah pakan terbaik kelinci. Timot hy adalah sejenis rumput lapangan yang pada bagian atasnya terdapat “ekor kucing”. (Di Indonesia rumput ini jarang ada kecuali ditanam oleh para peternak industrial). Kadar serat rumput timothy cukup baik sehingga tidak menimbulkan masalah pencernakan. Tetapi di Indonesia memiliki anekaragam

Sabtu, 18 Februari 2012

Pengembangan Bisnis Dengan Budidaya Kelinci

1. SEJARAH SINGKAT Ternak ini semula hewan liar yang sulit dijinakkan. Kelinci dijinakkan sejak 2000 tahun silam dengan tujuan keindahan, bahan pangan dan sebagai hewan percobaan. Hampir setiap negara di dunia memiliki ternak kelinci karena kelinci mempunyai daya adaptasi tubuh yang relatif tinggi sehingga mampu hidup di hampir seluruh dunia. Kelinci dikembangkan di daerah dengan populasi

Jumat, 17 Februari 2012

Bagian-bagian Tanaman Buah Naga

Pembahasan kali ini mengenai bagian-bagian dari tanaman buah naga. Pada dasarnya tanaman ini merupakan jenis tanaman memanjat. Tanaman buah naga hidup dengan cara memanjat tanaman lainnya untuk menopang dan bersifat epifit (masih bisa hidup walaupun akarnya yang ditanah dicabut). Hal itu terjadi karena tanaman ini masih bisa memperoleh makanan dari udara melalui akar yang tumbuh dibatangnya.

Selasa, 14 Februari 2012

Sejarah Buah Naga

Sejarah buah naga atau dragon fruit sangatlah menarik dan saat ini tanaman buah naga telah menjadi salah satu fenomena di dunia usaha agraria. Walaupun buah ini belum terlalu lama dikenal dan dibudidayakan di Indonesia, namun saat ini banyak orang yang mulai tertarik dengan keberadaan buah ini. Tanaman dengan buah berwarna merah dan bersisik hijau ini telah menjelma menjadi salah satu primadona

Minggu, 12 Februari 2012

Budidaya Buah Naga di Pot dan di Kebun

Pada umumnya budidaya buah naga dilakukan dengan cara setek atau menyemai biji. Tanaman ini tumbuh subur di media tanam porous (tidak becek), kaya akan unsur hara, berpasir, cukup sinar matahari dan bersuhu antara 38-40’C. Jika perawatan cukup baik, tanaman akan mulai berbuah pada umur 11-17 bulan. Daerah yang berada di ketinggian 400-700 dpl, sangat cocok untuk budidaya buah naga merah. Walaupun

Jumat, 10 Februari 2012

Cara Sukses Bisnis Budidaya Lele

Jenis ikan lele memang memiliki banyak penggemar, karena jenis ikan tersebut memiliki daging yang gurih, serta tidak memiliki banyak duri. Selain itu lele juga memiliki harga yang murah, sehingga ikan lele dapat dinikmati oleh semua kalangan. Besarnya minat pasar akan lele sering dijadikan sebagai salah satu peluang bisnis yang menggiurkan. Dari mulai bisnis kuliner lele yang beraneka macam

Senin, 06 Februari 2012

Usaha Budidaya Jamur

Sebagian besar wilayah di Indonesia sangat bagus untuk budidaya jamur, karena alam Indonesia yang hangat dan lembab, dan jamur akan tumbuh bila dikondisikan sesuai dengan persyaratannya. Budidaya jamur dapat dilakukkan dengan mudah dan murah karena kandungan komponennya banyak menggunakan limbah, misalkan serbuk kayu dari bekas gergaji dan dedak. Dua komponen tersebut sebagian besar wilayah

Sabtu, 04 Februari 2012

Strategi Pemasaran Bisnis Retail

Membicarakan strategi pemasaran, memang tidak akan pernah ada habisnya. Berbagai cara dan usaha bisa dijadikan sebagai strategi untuk memasarkan sebuah produk. Salah satu strategi yang sudah dijalankan masyarakat dari dulu hingga sekarang adalah pemasaran dengan sistem retail atau eceran. Yang dimaksud dengan strategi pemasaran retail atau eceran sendiri adalah segala kegiatan jual-beli yang

Label