Entri Populer

Senin, 01 April 2013

Hama dan Penyakit Pada Budidaya Gurame dan Cara Penanggulangannya

HamaHama yang biasanya menganggu ikan gurami adalah ikan liar pemangsa seperti gabus (Ophiocephalus striatur BI), belut (Monopterus albus Zueiw), lele (Clarias batrachus L) dan lain-lain. Musuh lainnya adalah biawak (Varanus salvator Dour), kura-kura (Tryonix cartilagineus Bodd), katak (Rana spec), ular dan bermacam-macam jenis burung. Beberapa jenis ikan peliharaan seperti tawes, mujair dan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label