Entri Populer

Sabtu, 18 Mei 2013

Cara Menanam Aglaonema

Sri rejeki memiliki preferensi terhadap jenis tanah yang lembab tapi tidak becek. Aglaonema umumnya ditanam dalam pot dengan media tanah sekam bakar. Namun, boleh juga dicoba media tanam yang lazim dipakai para pecinta sri rejeki di Thailand, yaitu tanah sekam dicampur sedikit kompos daun dan tambahan choco chips.Umumnya media yang digunakan terdiri dari komposisi sekam, tanah lempung, dan pasir

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label