Entri Populer

Kamis, 17 Januari 2013

Pergantian Kulit Lobster Air Tawar

Setiap mahluk hidup pasti tumbuh. Proses itu menghasilkan perubahan tubuh, yaitu bertambah besar dan bertambah berat. Bersamaan itu pula terjadinya perubahan struktur tubuh, terutama tubuh bagian luar. Ini terjadi pula pada lobster air tawar. Namun tubuh lobster tak berkulit melainkan terbungkus oleh cangkang tua yang keras, bila sudah lama.Pada saat tubuh bertambah besar maka cangkang sudah tak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label